Dear Bloggies,
“Gimana kalo kita road trip ke Bali mas”
“Halah, paling yo mongseng”
Pura Bedugul |
Entah kenapa tercetus ide road trip ke Bali sesaat setelah acara buka bersama bareng ENT crew di bulan puasa kemarin. Kami sempat pesimis untuk mewujudkan road trip kali ini, namun nyali nekat muncul untuk tetap menyusun rencana road trip gila ini di tengah pandemi. Saya, Mas Aul, Ifal dan istrinya, Alif, menyepakati untuk melakukan road trip ke Bali.